BISNIS MAKANAN RINGAN SANGAT MENJANJIKAN
Bidaran merupakan camilan renyah dan gurih yang
terbuat dari dari tepung tapioka yang dicampur dengan bahan lainnya. Snack ini
berbentuk panjang runcing dan sering kali menjadi camilan sehari hari hari atau
bisa juga untuk suguhan di salah satu acara seperti arisan, lebaran atau acara
lainnya. Biasanya snack bidaran ditambahkan dengan taburan bumbu aneka
rasa-rasa, dan ada juga yang ditaburi gula karamel untuk menambah cita rasanya.
Point penting membuat bidaran yaitu pada
resepnya. Diluar mungkin sudah banyak yang memproduksi jenis camilan seperti
ini , namun sebagai kompetitor anda diharuskan mampu menciptakan produk yang
yang lebih baik dari para pesaing, baik dari segi rasa, tekstur, atau
keunggulan lainnya. Hal yang harus perhatikan pertama kali yaitu dengan melakukan
experimen beberapa kali untuk mendapatkan resep yang pas untuk dipasarkan ke
konsumen. Berikut kami share referensi resep bidaran :
By @cookingwithhel
Bahan :
·
Tepung
tapioka 250 gram
·
Keju cheddar
80 gram (aku separuh blok)
·
Margarin
40 gram
·
Telur 2
butir
·
Garam 1/2
sendok teh
Cara
Pembuatan :
·
Blender
keju parut, telur, margarin, garam
·
Campurkan
adonan yang diblender tadi pada tepung tapioka
·
Aduk rata
·
Siapkan
miyak goreng (ini posisi belum dimasak ya)
·
Cetak adonan
kecil-kecil, masukkan ke minyak goreng
·
Goreng
dengan api sedang
· Jangan
langsung diaduk, tunggu beberapa saat baru diaduk supaya tidak hancur. Goreng
hingga matang, tiriskan
Resep
diatas hanyalah referensi. Sebagai calon pengusaha atau pengusaha yang sudah
berkembang anda perlu mencoba satu ke resep ke resep lain hingga akhirnya
menemukan resep yang pas untuk diperjual belikan ke konsumen. Selain itu, hal
penting lainnya agar bidaran menghasilkan bentuk yang sempurna yaitu menggunakan
mesin yang berkualitas. Mencetak bidaran satu per satu sangat kurang efisien
untuk usaha anda. Selain membutuhkan waktu yang lama , mencetak bidaran juga
membutuhkan tenaga lebih, untuk itu kami CV. Multiraya Solusindo mereferensikan
mesin cetak bidaran yang akan membantu meningkatkan produktivitas usaha anda. Dengan
disupport mesin yang berkualitas akan menambah nilai jual bidaran tersebut.
Mesin dari CV. Multiraya Solusindo merupakan mesin yang diproduksi dengan memperhatikan
material yang berkualitas. Untuk mesin food processing kami desain dengan
material Food Grade type SS304 yang sudah teruji aman untuk mengolah makanan.
Bidaran juga akan lebih higienis atau bersih tanpa tersentuk tangan secara
langsung.
Lalu bagaimana dengan pemula yang masih memiliki modal kecil?
Tidak perlu khawatir, kami CV. Multiraya Solusindo menerima pesanan dengan menyesuaikan kapasitas produksi sesuai permintaan dan budget konsumen atau custom. Kami menjual mesin mulai dari kapasitas kecil atau UMKM, hingga mesin kapasitas industri. Mencetak bidaran tidak lagi manual, kami CV. Multiraya Solusindo memberikan solusi yang tepat untuk usaha anda. Berikut kami tunjukkan foto mesin cetak bidaran lengkap dengan spesifikasi serta video cara kerja mesin.
Detail Mesin :
0 Komentar